Canggihnya teknologi kini mulai menggantikan manusia.
Berbagai
pekerjaan yang dahulunya membuatuhkan kinerja manusia untuk dilakukan,
kini bisa digantikan oleh robot. Pergantian berbagai jenis pekerjaan
dengan robot pun telah terjadi di berbagai aspek. BERITA TERKAIT
NASA buka tour ke matahari, ada yang mau ikut? Ini penampakan
uji coba Virgin Galactic, pionir pesawat luar angkasa komersial 6
Hal yang bisa 'dilihat' oleh orang buta
Dengan
meningkatnya ladang yang terotomatisasi dengan adanya robot, muncullah
sebuah masalah baru di mana robot yang tak sengaja menciderai manusia.
Tak cuma cidera, angka kematian karena robot pun juga mulai naik.
Hal
ini cukup memungkinkan terjadi pasalnya robot sendiri adalah perangkat
buatan manusia yang tak sempurna. Jadilah manusia dianggap sebagai
'barang' juga oleh robot, karena kurangnya kecerdasan manusiawi dari
benda tersebut.
Berikut beberapa kisah naas dari manusia yang jadi korban kecanggihan teknologi.